Jumat, 20 Mei 2016

BELAJAR GITAR (TEKNIK PICKING PART 1)

SLASH PICKING

Halo semua apa kabar ??? kabar baik bukan ???
kemarin ada sahabat gitaris yang tanya saya
"pakai pick itu perlu atau tidak ??"
pick atau plectrum itu perlu dalam permainan gitar apalagi permainan speed
pick digunakan sebagai alat bantu untuk memetik senar agar suaranya lebih garing atau cringgggg
tapi tidak selalu kita harus menggunakan pick
karena pada dasarnya banyak permainan gitar yang tidak menggunakan pick contoh fingerstyle,slap dan masih banyak lagi...

Kali ini saya akan share cara melatih picking kita
picking adalah teknik pukulan down-stroke dan up-stroke
memetik senar dengan turun dan naik menggunakan pick...

Baiklah tanpa banya bicara kita mulai ke pokok pembahasan..


  1. Pertama pegang pick (tangan harus kering agar tidak licin dan pick tidak mudah terjatuh) pegang pick dengan jari telunjuk dan ibu jari..
  2. Jari tengah,manis dan kelingking bertumpu pada pick guard..
  3. Mulailah memetik senar (terserah) dengan pelan dan usahakan pick tidak terjatuh..
  4. Cobalah petik satu senar naik-turun..
  5. Untuk tangan kiri sementara istirahat dulu tidak usah menggunakan kunci/lick..
  6. Saya kasih contoh lick yang sebaiknya digunakan untuk berlatih picking...
Keterangan dari gambar gambar diatas adalah :








Yang seperti huruf (V) itu untuk memetik naik
dan yang satunya untuk memetik turun

Saya beri video ya biar tambah ilmu mudengnya heheheheheheh




Pelan tapi pasti ya kan ??? materi saya hari ini cukup sampai disini dulu besok saya teruskan untuk yang sweep-picking,tremolo picking dll
oke sekian dan terima kasih



Sering-seringlah berlatih karena gurumu adalah dirimu sendiri

-Revin





Tidak ada komentar:

Posting Komentar