Selasa, 22 Desember 2015

THE GREATEST GUITARIST IN THE WORLD ( SLASH GUITAR MASTER )

THE GREATEST GUITARIST IN THE WORLD

Yang seharusnya kita tahu adalah.. Seorang gitarist tidak hanya dinilai dari seberapa cepat dia picking-Strumming gitar.. kebanyakan orang menilai bahwa gitaris dengan kecepatan tinggi adalah gitaris hebat, padahal gitaris tak cuma dinilai dari seberapa cepat dia picking tapi kita harus melihat harmoni permainannya, clean(bersih),feeling and soul,

Oke...
Disini saya akan memberi tahu siapa GITARIS TERHEBAT DUNIA.
 
Dari jutaan gitaris yang ada
Saya memilih SLASH sebagi gitaris terbaik/terhebat sepanjang masa
Memang banyak sekali gitaris hebat/terbaik didunia misalnya :

Jimy Hendrix, Yngwie Malmsteen, Eddie Van Halen, Steve Vai, Joe Satriani, Brian may, Jimmy Page, Joe Perry, Angus Young, B.B King, John Petrucci, Paul Gilbert, M.A.B, Tosin Abashi, Marty Friedman, Eric Clapton, Herman li, Synyster Gates, Kirk Hammett, Buckethead, Jeff Beck, Randy Rhoads, Syn Gates, Chuck Berry, M.S, Robert Johnson, Gary Moore, David Gillmour, Sam Totman, Glenn Frey, Don Felder, Joe Walsh, Allen Collins, Gary Rossington, Ace Frehley, C. C. Deville, Keith Richards, Duane Allman,Ken dan masih banyak lagi Gitaris di dunia ini yang tidak mungkin kalau saya sebutkan semua

 SLASH





 
















( Saul Hudson (lahir di Hampstead, pinggiran kota London, 23 Juli 1965; umur 50 tahun),lebih sering diketahui sebagai Slash sebagai nama panggungnya, adalah seorang gitaris berkebangsaan Amerika-Inggris. Slash adalah mantan lead guitarist Guns N' Roses dan sekarang sebagai lead guitarist Velvet Revolver ) ( Wikipedia  )

Slash bisa membuat suara gitar seolah olah berbicara.. Gitaris ini kental dengan Blues dan Rock N Roll nya.. Rambut kriting dengan topi sulap dan sebatang rokok dibibir sudah menjadi trandmark dari gitaris yang menggunakan GIBSON LES PAUL ini..
Dengarkan Lagu G'NR - November Rain pada menit 4:12 / (Solo 1) Bila didengarkan dengan seksama Suara Gitar Slash seperti Menangis.. Banyak juga orang telah berkata demikian..

Slash pertama kali latihan dengan gitar yang diberi oleh neneknya dan hanya ada satu senar saja.
dia latihan setiap hari sepanjang hari..
sampai - sampai dia memutuskan untuk berhenti sekolah dan fokus ke musik.. ( Rolling Stone Megazine )
Dia terpengaruh band - band Rock N Roll dan Blues
Band Idolanya Aerosmith..

mmmmm apa lagi ya..
yap.. Coba dengarkan lagu G'NR Used To Love Her di bagian solonya memang istimewa solo2 yang serasa Music Country alunan acoustic Slash yang mantab ditelinga..

Lagu G'NR - Coma juga demikian bagian solo yang istimewa..

Dia gagal bergabung dengan Poison

Hampir semua lagu yang gitarnya diisi Slash lagunya menjadi sangat berwarna
 
Bukan karena dia gitaris favorit saya  terus saya lebih - lebihkan tapi cobalah cari tahu lebih dalam tentang slash.


Jika ingin seperti dirinya banyak - banyaklah berlatih berusaha semaksimal mungkin jangan pernah memaksakan diri



never complain but many works hard will make success
"revin"  

1 komentar:

  1. Guitar Master (Office Lesson): The Greatest Guitarist In The World ( Slash Guitar Master ) >>>>> Download Now

    >>>>> Download Full

    Guitar Master (Office Lesson): The Greatest Guitarist In The World ( Slash Guitar Master ) >>>>> Download LINK

    >>>>> Download Now

    Guitar Master (Office Lesson): The Greatest Guitarist In The World ( Slash Guitar Master ) >>>>> Download Full

    >>>>> Download LINK CK

    BalasHapus